Doktoral (S3)

Kampus Utama

Pascasarjana Telkom University
Doktoral

Membuka Pintu Menuju
Pengetahuan Mendalam dan Inovasi

Telkom University adalah tempat bagi kamu yang ingin menerobos batas pengetahuan. Program pascasarjana Telkom University adalah platform bagi kamu untuk mendalami bidang tertentu dan menyumbangkan pengetahuan baru ke dalam berbagai disiplin ilmu.

Dengan bimbingan para ahli, kamu akan terlibat dalam penelitian berkualitas tinggi yang merangsang pemikiran kritis dan solusi inovatif. Bersiaplah untuk memimpin perubahan dan menjadi bagian dari komunitas akademis yang mengilhami.

Lama Studi
6 Semester (3 Tahun)
Lokasi
Jl. Telekomunikasi No. 1 Ters. Buah Batu Kab. Bandung, Jawa Barat

Program Studi Doktoral

Pilihan Program Studi FakultasAkreditasiPilihan Program KelasBiaya/ Semester
S3 Informatika Fakultas InformatikaBaik SekaliKelas RegulerRp12.000.000
S3 Teknik Elektro Fakultas Teknik ElektroBaikKelas RegulerRp10.000.000

Pendaftaran Doktoral

Pendaftaran untuk jenjang Doktoral (S3) dapat melalui jalur doktoral. Jalur seleksi ini dibuka khusus jenjang Doktoral (S3) baik bagi alumni Tel-U maupun umum (Non Tel-U) untuk melanjutkan studi Doktoral di bidang Informatika.

  • Jalur seleksi dibuka dalam 2 kali intake setiap tahun, yaitu Intake bulan Februari dan bulan September.
  • Selain jalur seleksi tersebut, Telkom University juga membuka jalur seleksi kerjasama dengan berbagai mitra kerjasama baik pemerintahan maupun Perguruan Tinggi lain misalnya dalam program Double Degree.
  • Informasi jalur seleksi Doktoral yang sedang dibuka, selengkapnya dapat dilihat melalui link berikut:
WhatsApp
Zoom