Telkom University Jakarta
KAMPUS JAKARTA
Telkom University saat ini membuka kampus di Jakarta. Dengan menggunakan kurikulum yang sama seperti kampus utama menjadikan Telkom University Jakarta memiliki kualitas yang terakreditasi Unggul dari BAN-PT. Lokasi Kampus Jakarta sendiri terbagi menjadi 3 (tiga) lokasi, yaitu:
Kampus Daan Mogot
Jl. Raya Daan Mogot No.KM. 11, RW.4, Kedaung Kali Angke, Kecamatan Cengkareng, Kota Jakarta Barat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 11710
Kampus Halimun
Jl. Halimun Raya No.2, RT.15/RW.6, Guntur, Kecamatan Setiabudi, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12980
Kampus Minangkabau
Jalan Minangkabau Barat No.50, RT.1/RW.1, Ps. Manggis, Kecamatan Setiabudi, Kota Jakarta Selatan, DKI Jakarta 12970
Program Studi
Program Studi | Fakultas | Akreditasi | Lokasi Kampus |
---|---|---|---|
S1 Teknik Telekomunikasi | Fakultas Teknik Elektro (FTE) | Baik | Kampus Daan Mogot |
S1 Sistem Informasi | Fakultas Rekayasa Industri (FRI) | Baik | Kampus Minangkabau |
S1 Teknologi Informasi | Fakultas Informatika (FIF) | Baik Sekali | Kampus Halimun |
S1 Desain Komunikasi Visual | Fakultas Industri Kreatif (FIK) | New | Kampus Daan Mogot |
Memilih Telkom University Jakarta adalah salah satu keputusan terbaik dalam hidup saya. Kurikulum yang disusun sangat relevan dengan kebutuhan industri, sehingga saya merasa lebih siap menghadapi dunia kerja. Selain itu, banyak perusahaan besar yang bekerja sama dengan kampus, sehingga peluang untuk mendapatkan pekerjaan yang sesuai dengan minat saya menjadi lebih terbuka.
Shana Aulia Diwan – S1 Desain Komunikasi Visual
Selama berkuliah di Telkom University Jakarta, saya merasa sangat beruntung bisa mendapatkan ilmu yang up-to-date dan relevan dengan perkembangan teknologi saat ini. Fasilitas pembelajaranyang memadai dan dukungan dari dosen yang kompeten membuat proses belajar menjadi lebih efektif. Selain itu, banyaknya proyek dan kompetisi yang diselenggarakan juga mendorong saya untuk terus mengembangkan kemampuan dan kreativitas.
Muhammad Rayfan Pashya – S1 Sistem Informasi
Pendaftaran Telkom University Kampus Jakarta
Pendaftaran mahasiswa baru di Tel-U Kampus Jakarta mengikuti jalur seleksi melalui metode yang sama dengan seleksi di Telkom University, yaitu:
No. | Metode Seleksi | Deskripsi |
---|---|---|
1. | Rapor | Metode seleksi hanya dengan menggunakan nilai rapor. Dengan beberapa persyaratan sebagai berikut: |
2. | Tes | Metode seleksi dengan mengikuti tes secara online. Adapun persyaratannya sebagai berikut: |